fbpx

Khazanah Ramadhan

Sucikan Hati, Sucikan Pikiran

Kedermawanan Nabi Muhammad di Bulan Ramadhan Melebihi Embusan Angin

KHAZANAH ISLAM - Dalam satu hadis shahih, Abu Hurairah RA berkata ada seorang laki-laki menghadap Rasulullah shallallahu 'a;aihi wa sallam (SAW), lalu berkata: "Wahai Rasulullah, aku telah celaka. Beliau bertanya: "Apa yang mencelakakanmu?" Ia menjawab: Aku telah mencampuri istriku pada saat bulan Ramadhan.

Beliau SAW bertanya: "Apakah engkau mempunyai sesuatu untuk memerdekakan budak?" ia menjawab: Tidak. Beliau bertanya ;agi: "Apakah engkau mampu berpuasa dua bulan berturut-turut?" Ia menjawab: "Tidak".

Lalu ia duduk, kemudian Nabi SAW memberinya sekeranjang kurma seraya bersabda: "Bersedekahlah dengan ini." Ia berkata: "Apakah kepada orang yang lebih fakir daripada kami? Padahal antara dua batu hitam di Madinah tidak ada sebuah keluarga pun yang lebih memerlukannya daripada kami.

Hadits of The Day

Dari Aisyah radhiyallahu 'anha, dia berkata: "Orang yang paling Allah benci adalah orang yang suka membantah dan sengit permusuhannya."

(HR. Bukhari No. 4161)

Sumber: https://kalam.sindonews.com/read/12843/68/kedermawanan-nabi-muhammad-di-bulan-ramadhan-melebihi-embusan-angin-1588237485

Share Media :

Footer
Hubungi Kami

Alamat

Jl. Pakuan, Tegallega. Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor. Jawa Barat 16143

Telepon

Layanan hotline telp/fax :
+62 251 8312 206
+62 251 8356 927 (Fax)

Email

Saran dan kritik silahkan kirim email :
rektorat@unpak.ac.id

Lokasi

Klik link di bawah lokasi kampus Unpak